Ingin melakukan Webinar ataupun Livestreaming event ke platform YouTube atau Facebook atau bahkan Instagram Live dengan lebih professional? Pelajari penggunaan OBS Studio, salah satu software unggulan di dunia untuk melakukan Livestreaming di dalam Masterclass yang dipandu oleh praktisi di dunia Livestreaming sejak 2017 dan telah melakukan lebih dari 250 sesi Livestreaming di berbagai kondisi dan situasi. Complete OBS Studio Masterclass Jumat, 14 Agustus 2020 (14.00 - 17.00 WIB) - melalui Zoom Pelajari penggunaan OBS Studio untuk berbagai situasi, mulai dari Livestreaming, Webinar, Talkshow, atau event virtual apapun juga. Setting Equipment, FIlters, Plugin, dan integrasi OBS dengan Zoom dan Google Meet akan dibahas lengkap dalam Masterclass ini. Dalam Masterclass ini kamu akan belajar tentang: • Introduction to OBS Studio • Audio & Video Setting • Filters & Plugin • Youtube, Facebook, Instagram Livestreaming • OBS & Zoom dan Google Meet Integration Metode Pengajaran: • 3 jam Workshop melalui Zoom (termasuk tanya jawab) • Telegram Group untuk diskusi setelah workshop selesai • Bukti kelulusan berupa e-Certificate Profil Trainer : Viktor Yanuar S Sebagai trainer, Viktor telah memberikan pelatihan kepada lebih dari 1,000 perusahaan, termasuk perusahaan-perusahaan yang ada dalam list Fortune 500, untuk meningkatkan sistem manajemen mereka selama lebih dari 18 tahun pengalaman sebagai konsultan bisnis dan manajemen, trainer, coach, facilitator, dan auditor. Dalam online training dan livestreaming, sejak 2017, Viktor telah melakukan lebih dari 250 sesi online training dan livestreaming menggunakan OBS dalam banyak situasi, on location maupun dari studio, ke banyak platform seperti youtube, facebook, dan instagram ; serta integrasi menggunakan Zoom, Google Meet, maupun video conference app lainnya. Viktor juga telah memberikan pelatihan kepada lebih dari 2500 trainer, guru, dan dosen selama tahun 2020 mengenai cara mengajar online. Investasi IDR 300,000/participant (termasuk e-Certificate dan Group Diskusi) Daftar Sekarang (tempat terbatas) di https://loka.one/obs